Kisi Kisi Soal Skd Cpns 2021 dari Bimbel CPNS Online

Bimbel CPNS Online 2021 Akan Memberikan Kisi Kisi Soal Skd Cpns 2021, Materi Soal TIU, TWK, TKP SKD CPNS 2021. Yuk ..Intip Bocorannya!

HeLoo..Sahabat e-Bimbel. Kali admin akan memberikan bocoran tentang Kisi Kisi Soal Skd Cpns 2021, yang berdasarkan pada surat edaran dari Peraturan Mentri Pendayagunaan Aparatur Negara (PERMENPAN) Dan Reformasi Birokrasi No.23 tahun 2019. Materi SKD CPNS 2021 dibagi menjadi 3 materi, yaitu Tes Wawasan kebangsaan (TWK), Tes Intergensi Umum (TIU), Tes Karakter Pribadi (TKP).
Peserta CPNS 2021 sebaiknya memahami terlebih dahulu kisi-kisi tersebut, sebelum kamu menghadapi ujian SKD CPNS nanti. Sehingga kamu lebih memahami apa saja yang di nilai dalam materi TWK, TIU, TKP.

Berikut ini adalah Kisi Kisi Soal Skd Cpns 2021, materi TWK, TIU, TKW dari Bimbel CPNS Online 2021 :

1. Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Bertujuan untuk menilai penguasaan pengetahuan dan kemampuan diri kamu dalam mengimplementasikan, seperti :

a. Nasionalisme, bertujuan mampu mewujudkan kepentingan nasional melalui cita-cita dan tujuan yang sama dengan tetap mempertahankan indentitas nasional.
b. Integritas, bertujuan agar kamu mampu menunjukan sifat atau keadaan yang menjunjung tinggi kejujuran, ketangguhan, kewibawaan sebagai satu kesatuan.
c. Bela negara, bertujuan agar kamu mampu berperan aktif dalam mempertahankan eksistensi bangsa dan negara.
Pilar negara, bertujuan agar kamu mampu membentuk karakter positif melalui pemahaman dan pengalaman nilai-nilai dalam pancasila, UUD Republik Indonesia 1945, dan Bhinneka Tunggal Ika.
d. Bahasa Indonesia, bertujuan agar kamu mampu menggunakan bahasa indonesia sebagai bahasa persatuan yang sangat penting kedudukannya dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara.

Untuk jumlah soal TKW pada ujian SKD adalah 30 soal, dengan passing grade 75.
setiap jawaban benar bernilai 5, dan jawaban yang salah bernilai 0. Tidak ada pengurangan nilai sehingga untuk mencapai pasing grade kamu harus menjawab benar dar 15 dari 30 soal tersebut.

2. Tes Intelegensi Umum (ITU)

Ini adalah Kisi Kisi Soal Skd Cpns 2021 selanjutnya,

Tes Intelegensi Umum (TIU) dimaksudkan untuk menilai :

a. Kemampuan verbal, yang meliputi :

1. Analogi, bertujuan untuk mengukur kemampuan individu dalam bernalar melalui perbandingan dua konsep kata
yang memilih hubungan tertentu kemudian menggunakan konsep hubungan tersebut pada situasi yang lain.
2. Silogisme, bertujuan untuk mengukur kemampuan individu untuk menarik kesimpulan dari dua pernyataan yang
diberikan.
3. Analitis, bertujuan untuk mengukur kemampuan individu untuk menganalisis informasi yang diberikan dan menarik
kesimpulan.

b. Kemampuan Numerik, yang meliputi :

1. Berhitung, bertujuan untuk mengukur kemampuan hitung sederhana.
2. Deret angka, bertujuan untuk mengukur kemampuan individu dalam melihat pola hubungan angka-angka.
3. Perbandingan kuantitatif, bertujuan untuk mengukur kemampuan individu untuk menarik kesimpulan berdasarkan dua data kuantitatif.
4. Soal cerita, bertujuan untuk mengukur kemampuan individu untuk melakukan analisis kuantitatif dari informasi yang diberikan.

c. Kemampuan figural, yang meliputi :

1. Analog, bertujuan untuk mengukur kemampuan individu dalam bernalar melalui perbandingan dua gambar yang
memiliki hubungan tertentu kemudian menggunakan konsep hubungan tersebut pada situasi lain.
2. Ketidak samaan, bertujuan untuk mengukur kemampuan individu untuk melihat perbedaan beberapa gambar.
Serial, bertujuan untuk mengukur kemampuan individu dalam melihat pola hubungan dalam bentuk gambar.

Untuk jumlah soal TIU pada ujian SKD adalah 35 soal, dengan passing grade 80.
setiap jawaban benar bernilai 5, dan jawaban yang salah bernilai 0. Tidak ada pengurangan nilai sehingga untuk mencapai pasing grade kamu harus menjawab benar dar 15 dari 30 soal tersebut.
Sama seperti TKW, pada TIU jawaban salah tidak mendapatkan pengurangan. Jawablah semua pertanyaan, sekalipun kamu asal dalam menebak jawaban.

3. Tes Karakteristik Pribadi (TKP)

Ini adalah Kisi Kisi Soal Skd Cpns 2021 terakhir,

Tes Karakteristik Pribadi (TKP) dimaksudkan untuk menilai :
a. Pelayanan publik, bertujuan untuk mampu menampilkan perilaku ke ramahtamahan dalam bekerja yang efektif agar bisa memenuhi kebutuhan dan kepuasan orang lain sesuai dengan tugas dan wewenang yang dimiliki.
b. Jejaring kerja, bertujuan untuk mampu membangun dan membina hubungan kerja sama, berbagai informasi dan berkolaborasi dengan orang lain secara efektif.
c. Sosial budaya, bertujuan untuk mampu beradaptasi dan bekerja secara efektif dalam masyarakat majemuk.
d. Teknologi informasi dan komunikasi, bertujuan untuk mampu memanfaatkan teknologi informasi secara efektif untuk meninggkatan kinerja.
e. Profesionalisme, bertujuan untuk mampu melaksanakan tugas dan fungsi dengan tututan jabatan.

Untuk jumlah soal TKP pada ujian SKD adalah 35 soal, dengan passing grade 80.
setiap jawaban benar bernilai 5, dan jawaban yang salah bernilai 0. Tidak ada pengurangan nilai sehingga untuk mencapai pasing grade kamu harus menjawab benar dar 15 dari 30 soal tersebut.
Sama seperti TKW, TIU pada TKP, jawaban salah tidak mendapatkan pengurangan. Jawablah semua pertanyaan, sekalipun kamu asal dalam menebak jawaban.

Kamu bisa ikut e-bimbel terbaik dengan kunjungi Bimbel CPNS online terlengkap

Ok sahabat e-Bimbel itu adalah materi Kisi Kisi Soal Skd Cpns 2021 yang dapat kamu pahami dan pelajari sebelum kamu menghadapi ujian SKD CPNS 2021. Bagaimana, sudah terbayang kan bagaimana soal SKD nanti.
Selamat berjuang di CPNS 2021, semoga kamu dapat lolos di CPNS 2021. Aamin

Baca juga artikel kami cara mendaftar cpns 2021

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top
0
YOUR CART
  • No products in the cart.